Translate

Rabu, 20 Juni 2012

Tips Penjagaan Kesehatan dan Usia (9)


                  Berjinjit 20x setiap 1 jam duduk



Duduk, memberikan tekanan pada ginjal. Karena ginjal tergencet lama, aliran air dan darah di dalamnya terhambat dan melambat. Melambatnya aliran darah sangat fatal karena bisa memberi kesempatan pada mineral terlarut untuk membentuk lapisan endapan. Nah, kinerja ginjal  menjadi tidak maksimal. Seringkali duduk terlalu lama dapat menyebabkan daerah sekitar 3 ruas di atas tulang ekor “ngilu”.

Berjinjit adalah salah satu olahraga minor yang dapat membantu merangsang kerja ginjal. Bila dilakukan secara berkala (dan dengan asupan air yang cukup tentunya (3Liter per hari) ), akan memberikan hasil yang nyata pada pengurangan rasa ngilu di pinggang.
by Facebook Comment

Tidak ada komentar:

Posting Komentar